www.MartabeSumut.com, Tanjung Pura
Petugas Penjaga Pintu Utama (P2U) Rutan Kelas IIB Tanjung Pura berhasil mengagalkan upaya penyelundupan SIM Card ponsel, Senin pagi (11/10/2021). Pegawai Satker Kanwil Kemenkumham Sumut itu berhasil mengungkap kejadian tatkala petugas P2U Regu Delta, Dedy Wardoyo dan Mahdali, memeriksa barang bawaan inisial “S”, yang menitipkan makanan biskuit pada pelayanan penitipan makanan untuk disampaikan ke salah seorang Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP).
BACA LAGI: Banjir Rob Belawan, Ketua PSI Sumut Tanya Janji Kampanye Walikota Medan Bangun Tembok Penahan
BACA LAGI: Andaliman, Rempah Khas Toba Sumut Jadi Indikasi Geografis
BACA LAGI: 90 Persen UPT Lapas di Sumut Bersih dari Narkoba
BACA LAGI: Gaji Pegawai BPS Diusulkan Tinggi, Tapi Jika Data Salah Hukuman Mati
BACA LAGI: Sentil Aparat Poldasu Soal Modal UKM Rp. 50 Juta, Toni Togatorop: Kompol Malto Baca UU No 20/2008 !
BACA LAGI: Evaluasi Kinerja, Program & Disiplin Legislator, DPRDSU Gelar Raker Tahunan 3 Hari
BACA LAGI: Modus Sabu Dalam Makanan Tape, Petugas Rutan Tanjung Pura Gagalkan Penyelundupan Narkoba
Informasi diterima www.MartabeSumut.com dari seorang Staf Kemenkumham Sumut, menyebut, penemuan terungkap saat ada pemeriksaan terhadap “S” yang membawa barang makanan untuk WBP. Nah, ketika diperiksa petugas P2U, ditemukan 1 SIM Card disembunyikan di celah bungkusan Biskuit. “Dibalut dengan plastik bening. Petugas kita Dedy Wardoyo kemudian melaporkan kejadian tersebut kepada Kepala Pengamanan Rutan, Ronny S Hutapea. Selanjutnya Ronny melaporkan lagi terhadap Karutan Tanjung Pura Parlindungan Siregar,” ujarnya, Selasa siang (12/10/2021).
BACA LAGI: Tamu WBP Rutan Kelas II B Tanjung Pura Selundupkan Ponsel Dalam Bungkusan Nasi
BACA LAGI: Petugas Lapas Kelas III Pemuda Langkat Temukan Ponsel Selundupan di Sabun Colek
Seraya meminta namanya tidak dituliskan, dia melanjutkan, oleh Karutan, seluruh jajaran diperintahkan melakukan penelusuran lebih jauh terkait penemuan SIM Card tersebut. Diantaranya dengan melakukan pemeriksaan seorang WBP yang menjadi tujuan penitipan biskuit.
BACA LAGI: Perbedaan Harga Sawit Bikin Petani Jual ke Luar, Gandhi Siregar: Negara Dirugikan, Jalan Rusak !

BACA LAGI: Peduli Jurnalis Saat Pandemi Covid-19, Ketua DPRD Sumut Bagi Sembako untuk KAJI Unit DPRD Sumut
VIDIO: Sambutan Ketua KAJI Unit DPRD Sumut Budiman Pardede, S.Sos saat Aksi Sosial Natal bersama 100 anak yatim piatu Panti Asuhan Anak Gembira Simalingkar Medan
BACA LAGI: Hadiri HUT ke-4 KAJI DPRD Sumut, Zeira & Robert Dorong Bansos ke Panti Asuhan Al-Marhamah
BACA LAGI: Sosialisasi Bahaya Narkoba KAJI Unit DPRD Sumut: 6 Narasumber Ingatkan 1.500 Siswa SMAN 5 Waspada
BACA LAGI: Rayakan Natal di LP Tanjung Gusta Medan, KAJI Unit DPRD Sumut Beri Narapidana 100 Paket Natal
BACA LAGI: HUT ke-1, KAJI Unit DPRD Sumut Berbagi Kasih dengan Lansia di Panti Jompo Harapan Jaya Marelan
BACA LAGI: Aksi Sosial KAJI Unit DPRD Sumut Jelang Idul Fitri 1438 H itu Bikin 106 Anak Yatim Tersenyum
BACA LAGI: Korban Jiwa Gempa Lombok 387 Orang, KAJI Unit DPRD Sumut Salurkan Bantuan Rp. 650 Ribu
Sedangkan Karutan Tanjung Pura Parlindungan Siregar menyatakan, penemuan itu merupakan bukti komitmen pihaknya bersama semua jajaran. Selaku salah satu Satker Kemenkumham Sumut, Siregar menegaskan siap menindak lanjuti perintah Dirjenpas terkait “Back to Basic Pemasyarakatan“. “Kami ingin mewujudkan “Zero Halinar” di setiap kawasan Rutan Tanjung Pura,” terang Siregar. (MS/BALD)